Meski waktu kian berbeda,
Meski keadaan kian berbeda,
Meski apapun selalu berbeda,
Aku tetap padamu,
Itu Janjiku padamu,
Kan selalu ada untukmu,
Membuatmu bahagia,
Ini janjiku,
Sumpah setyaku,
Ku akan meminangmu,
Agar kesetyaanku,
Dapat dirasa olehmu,,,
0 komentar :
Post a Comment